Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Nih Dia Lagu K-pop Terbaru 2014 yang Enak Didengar

Annyeong chingudeul... Di tahun 2014 ini banyak sekali penyanyi Kpop yang comeback. Otomatis, playlist lagu Kpop kita semakin banyak nih, chingu. Sebut saja 2NE1, EXO, BEAST, dan Taeyang. Nah, berikut ini ada beberapa lagu Kpop terbaru 2014 yang enak  didengar versi mimin. Cekidottt....



 2NE1 - ALBUM CRUSH















Pertama kita mulai dulu dari 2NE1 yang merilis album terbaru bertajuk "Crush". Dalam album ini mimin paling suka sama:

1.  Come back home unplugged version
Lagu "Come Back Home" sebenernya ada 2 versi, yang ngebeat sama yang unplugged or akustik. Nah mimin lebih suka yang versi akustik chingu, lagunya jadi easy listening bingit. Pokoke joss.

2. Good to You
Mimin suka lagunya cukup enak didengar, gag ngebeat juga gag slow.

EXO - ALBUM OVERDOSE













EXO kembali merilis mini album di tahun 2014 ini yang bertajuk "Overdose". Jujur mimin belum sempet dengerin semua lagu di album EXO terbaru ini, hehehe... Tapi lagu "Overdose" sendiri emang enak didengar, lagunya agak nge-beat ala EXO pokoknya top deh.

TAEYANG - ALBUM RISE














Mimin juga sukak banget sama lagu-lagunya Taeyang nih. Di album terbaru Taeyang yang bertajuk "Rise", mimin paling suka sama :

1. Rise (intro)
Mimin suka sama jenis musiknya Taeyang ditambah suara Taeyang yang cool abisss... Intro lagu "Rise" ini juga easy listening seperti intro album sebelumnya yang Taeyang bangett.

2. Eyes, Nose, Lips
Pertama denger lagu ini mimin langsung sukaaaakkkk. Lagunya bisa dibilang slow tapi gag terlalu sih, heheh... Saking sukaknya sama ni lagu, mimin juga sempet bikin cover lagu  Taeyang "Eyes, Nose, Lips" hehehe... 

3.  Stay with me (feat. G-Dragon)
Ni lagu juga bagus, perpaduan antara suara Taeyang yang oke punya ditambah gaya nge-rap nya G-Dragon bikin lagu ini makin top.

4. Ringa Linga
Awalnya mimin gag suka sama ni lagu. Tapi setelah didenger berkali-kali kog enak juga ya hehehe...

BEAST - ALBUM GOOD LUCK













Lanjut ke BEAST yang juga merilis mini album ke-6  bertajuk "Good Luck". Ada 2 lagu di album ini yang mimin suka :

1. Good Luck
Pertama denger lagu ini gag begitu suka. Tapi karna mimin salah satu Beauty-nya BEAST, lama-lama didengerin mimin jadi sukak juga hahaha...

2. History
Lagunya slow... enak didengerin sambil bersantai dan tiduran.... hmmm...


Well, segitu dulu yah chingudeul... Besok kalo ada yang comeback lagi mimin update dech... Annyeong!

UPDATED

SISTAR - ALBUM TOUCH & MOVE













Sistar baru saja merilis mini album terbarunya "Touch & Move". Di album ini ada 6 lagu yang menurut mimin semuanya oke punya. Yang paling mimin suka dari album ketiga Sistar ini diantaranya:

1. WOW (Intro)
Lagunya Sistar banget. Easy listening pokoknya. Sayang cuma bentar lagunya. Yah namanya juga intro. wkwkwk....

2. Touch My Body
Single andalan Sistar ini enak didenger. Suara Hyorin yang seksi ditambah suara Bora, Dasom, dan Soyu yang genit makin lengkap dengan MV mereka yang hot. Lengkap deh hahahh... Sistar bingit!